Dolar Menguat Meski Data Consumer Confidence AS di Bawah Ekspektasi

Dolar masih mempertahankan penguatannya di sesi New York hari ini, Jumat (28/6), meskipun data Consumer Confidence AS merilis angka di bawah ekspektasi. Penguatan Dolar AS terjadi karena Presiden European Central Bank (ECB), Christine Lagarde, dianggap tidak memberikan wawasan baru terkait prospek kebijakan bank sentral. Hingga pukul 22:15 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD… Lanjutkan membaca Dolar Menguat Meski Data Consumer Confidence AS di Bawah Ekspektasi

Rupiah Spot Lesu Lagi, Melemah 33,5 Poin ke Level Rp 14.830,5 per Dolar AS

Rupiah lesu lagi hari ini, Selasa (28/6), setelah menguat cukup tajam pada perdagangan kemarin. Padahal, indeks dolar Amerika Serikat (AS) sempat berlanjut melemah hingga sore tadi (WIB), namun rupiah masih dipengaruhi oleh dinamika yang terjadi di AS. Pelaku pasar saat ini tengah meninjau kembali jalur kenaikan suku bunga Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) dan… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Lesu Lagi, Melemah 33,5 Poin ke Level Rp 14.830,5 per Dolar AS

Dolar Melemah Meski Data Durable Goods Orders AS Periode Mei Meningkat

Dolar AS masih terpantau melemah terhadap beberapa mata uang utama lainnya di sesi New York hari ini, Senin (27/6), meskipun data Durable Goods Orders (pesanan barang tahan lama) periode Mei meningkat melebihi perkiraan. Hingga pukul 22:10 WIB, Indeks Dolar AS tercatat melemah 0.31% di kisaran level 103.79. Seperti diketahui sebelumnya, ekspektasi kenaikan suku bunga yang… Lanjutkan membaca Dolar Melemah Meski Data Durable Goods Orders AS Periode Mei Meningkat

Rupiah Spot Menguat 50,5 Poin ke Level Rp 14.797 per Dolar AS

Rupiah tampil cukup berotot di awal pekan ini, sejalan dengan pergerakan mayoritas mata uang Asia yang juga menguat terhadap dolar AS. Sejumlah analis mengatakan, penguatan mata uang Asia tidak lepas dari penurunan indeks dolar AS yang melanjutkan pelemahan Jumat pekan lalu, di tengah meningkatnya kekhawatiran akan ancaman resesi global. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Menguat 50,5 Poin ke Level Rp 14.797 per Dolar AS

Pasar Tinjau Kembali Kenaikan Suku Bunga, Dolar AS Terkoreksi

Sempat mencoba untuk melanjutkan penguatan sehari sebelumnya, tapi Dolar AS kehilangan tenaga dan kemudian tergelincir pada hari ini, Jumat (24/6), karena sebagian pelaku pasar meninjau kembali kenaikan suku bunga Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed). Hingga pukul 22:40 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.33%… Lanjutkan membaca Pasar Tinjau Kembali Kenaikan Suku Bunga, Dolar AS Terkoreksi

Dolar Masih Bertahan Menguat Setelah Rilis Data PMI AS, Inggris dan Zona Euro

Dolar AS masih bertahan menguat terhadap beberapa mata uang utama lainnya di sesi New York hari ini, Kamis (23/6), setelah rilis data PMI AS, Inggris dan Zona Euro. Data2 tersebut secara keseluruhan menunjukkan adanya penurunan aktivitas bisnis pada periode Juni. Hingga pukul 21:45 WIB, Indeks Dolar AS terpantau menguat 0.19% di kisaran level 104.38. Dari… Lanjutkan membaca Dolar Masih Bertahan Menguat Setelah Rilis Data PMI AS, Inggris dan Zona Euro

Lumayan, Rupiah Spot Menguat 22 Poin ke Level Rp 14.840,5 per Dolar AS

Rupiah berhasil menguat di hadapan dolar AS pada hari ini, Kamis (23/6), meskipun belum bisa menutup pelemahan sehari sebelumnya. Penguatan rupiah kali ini dipengaruhi oleh langkah Bank Indonesia (BI) yang memutuskan untuk tetap mempertahankan suku bunga acuannya. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terapresiasi 22 poin atau 0,15% ke level Rp… Lanjutkan membaca Lumayan, Rupiah Spot Menguat 22 Poin ke Level Rp 14.840,5 per Dolar AS

Dolar AS Terkoreksi; Powell Berkomitmen Turunkan Inflasi

Sempat menguat di awal perdagangan Rabu (22/6), tapi kemudian berbalik turun dan masih terpantau melemah di sesi New York hari ini, di tengah meningkatnya kekhawatiran investor akan kemungkinan terjadinya resesi global. Hingga pukul 23:10 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.34% di kisaran level 104.07.… Lanjutkan membaca Dolar AS Terkoreksi; Powell Berkomitmen Turunkan Inflasi

Rupiah Spot Melemah ke Rp 14.862,5 per Dolar AS, Level Terburuk Sejak Oktober 2020

Rupiah terpuruk lagi pada hari ini, Rabu (22/6), setelah menguat kemarin. Sementara itu, mayoritas mata uang Asia juga tertekan di hadapan dolar AS, di tengah ketidakpastian global dan tingginya inflasi. Termasuk, tertekan oleh pengetatan moneter Federal Reserve yang agresif. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot melemah 50 poin atau 0,34% ke level… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Melemah ke Rp 14.862,5 per Dolar AS, Level Terburuk Sejak Oktober 2020

Indeks Dolar AS Melemah Meski USD/JPY Cetak Level Tertinggi Multi Years

Indeks Dolar masih terpantau melemah di sesi New York hari ini, Selasa (21/6). Meski begitu, USD/JPY malah mampu mencetak level tertinggi baru sejak Oktober 1998. Reli USD terhadap Yen Jepang adalah karena kebijakan moneter ultra-longgar Bank of Japan (BoJ) yang sangat kontras dengan kebijakan Federal Reserve yang agresif untuk membendung tingginya inflasi. Hingga pukul 22:09… Lanjutkan membaca Indeks Dolar AS Melemah Meski USD/JPY Cetak Level Tertinggi Multi Years