Bias Jangka Pendek Negatif, Emas Rentan Bearish

XAU/USD

Sempat menguat tajam pada perdagangan kemarin, tapi kemudian emas berbalik melemah setelah putusan kebijakan moneter bank sentral AS (Federal Reserve/The Fed). Bias jangka pendek sekarang menjadi negatif dan emas berada di posisi yang rentan bearish. Hingga pukul 19:55 WIB, Kamis (3/11), harga emas di pasar spot (XAU/USD) terpantau melemah 0.95% di kisaran level 1619.30. Pada… Lanjutkan membaca Bias Jangka Pendek Negatif, Emas Rentan Bearish

Sesi New York: Pound di dukung CPI Inggris, Euro masih rentan bearish

Pound berupaya memperpanjang rebound dari 1.3352 (Low 12 November) setelah rilis data inflasi Inggris hari ini, Rabu (17/11). Sementara, Euro masih rentang bearish. Sedangkan Gold (XAU/USD) masih mempertahankan penguatannya di sesi New York. Dari Inggris, Consumer Price Index (CPI) berbasis tahunan untuk periode Oktober dilaporkan naik dari 3.1% ke angka 4.2% yoy (year-over-year). Angka itu… Lanjutkan membaca Sesi New York: Pound di dukung CPI Inggris, Euro masih rentan bearish

Gold Lesu Pasca NFP; Euro Masih Rentan Bearish

Sepi katalis pada hari ini, Senin (11/10). Volume perdagangan cenderung rendah karena pasar keuangan AS libur dalam rangka Columbus Day. Gold (XAU/USD) terlihat lesu setelah menanjak ke 1781.30 pada perdagangan Jumat (08/10). Euro terpantau stabil, namun bias jangka pendek masih negatif. Sementara Pound Inggris berupaya melanjutkan penguatan terhadap dolar AS. Hingga pukul 15:59 WIB, XAU/USD… Lanjutkan membaca Gold Lesu Pasca NFP; Euro Masih Rentan Bearish

GBP/USD: Rentan bearish jika gagal berakselerasi di atas 1.3717

Pound Inggris tertekan versus dolar AS di sesi Eropa, Jumat (27/8/2021), meski pelemahannya masih terbatas di tengah perhatian pasar yang sedang menanti pidato Ketua The Fed Jerome Powell di simposium Jackson Hole. Hingga pukul 16:25 WIB, GBP/USD tercatat turun tipis 0.01 persen di kisaran 1.3699, dengan outlook jangka pendek yang netral jika bergerak di atas… Lanjutkan membaca GBP/USD: Rentan bearish jika gagal berakselerasi di atas 1.3717