Dolar AS Ditopang Pidato Powell, Yen Terdesak Ke Level Terendah 6 Tahun

Dolar AS masih bertahan menguat di awal perdagangan sesi New York hari ini, Selasa (22/3), terutama terhadap mata uang Yen Jepang yang terdesak ke level terendah 6 tahut terhadap Dolar AS. Hingga pukul 23:42 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap sejumlah mata uang utama lainnya terpantau menguat tipis 0.06 persen di kisaran… Lanjutkan membaca Dolar AS Ditopang Pidato Powell, Yen Terdesak Ke Level Terendah 6 Tahun

Ditopang Yield Obligasi AS, Indeks Dolar Menguat

Greenback berlanjut menguat versus sejumlah mata uang utama lainnya di sesi New York, Selasa (18/1). Naiknya imbal hasil (yield) obligasi AS (US Treasury) menjadi faktor utama yang menopang USD. Hingga pukul 22:07 WIB, Indeks Dolar AS terpantau menguat 0.37 persen di kisaran level 95.61. Adapun pada perdagangan Senin (17/1), Indeks Dolar ditutup menguat 0.09 persen… Lanjutkan membaca Ditopang Yield Obligasi AS, Indeks Dolar Menguat