Dolar AS Rebound Tajam Jelang Akhir Oktober

Dolar Amerika Serikat (AS) bangkit kembali pada Jumat (29/10) menjelang akhir perdagangan bulan Oktober. Naiknya imbal hasil (yield) obligasi pemerintah AS (US Treasury) telah mendongkrak USD. Selain itu, investor tengah mempelajari laporan inflasi terbaru yang dapat menekan bank sentral untuk segera melakukan tapering. Hal ini mendorong investor untuk kembali memburu Dolar AS. Hingga pukul 22:30… Lanjutkan membaca Dolar AS Rebound Tajam Jelang Akhir Oktober