Rupiah Spot Turun 10 Poin ke Posisi Rp 14.218 per Dolar AS – Selasa (12/10)

Rupiah tertekan hingga penutupan perdagangan Selasa (12/10), sejalan dengan pergerakan mayoritas mata uang Asia terhadap dolar Amerika Serikat (AS). Berdasarkan data Bloomberg, rupiah di pasar spot turun 10 poin atau 0.07% ke posisi Rp 14.218 per dolar AS. Sepanjang hari ini rupiah bergerak di rentang 14.208,00 – 14.224,00. Sementara itu, kurs referensi Jisdor (Jakarta Interbank… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Turun 10 Poin ke Posisi Rp 14.218 per Dolar AS – Selasa (12/10)

Gold Menguat; Euro dan Pound Naik Tipis

Gold (XAU/USD) menguat di sesi Eropa, Selasa (12/10). Tapi dengan range yang masih terbatas. Sementara, Euro dan Pound terlihat cukup stabil dengan kenaikan yang juga terbatas sejauh ini. Hingga pukul 17:36 WIB, XAU/USD terpantau menguat 0.43% di kisaran 1760.90. EUR/USD naik 0.04% di posisi 1.1554. GBP/USD naik 0.12% di kisaran 1.3609. XAU/USD Outlook jangka pendek kali… Lanjutkan membaca Gold Menguat; Euro dan Pound Naik Tipis

Harga Emas 24 Karat Antam Turun Rp 2.000 Jadi Rp 912.000 per Gram – Selasa (12/10)

Harga emas batangan 24 karat keluaran PT Aneka Tambang Tbk (Antam), Selasa (12/10), tercatat turun dari harga sebelumnya. Mengutip Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam ada di posisi Rp 912.000. Harga ini turun Rp 2.000 dari harga Senin (11/10) di Rp 914.000 per gram. Harga jual kembali (buyback) berada di level Rp 801.000… Lanjutkan membaca Harga Emas 24 Karat Antam Turun Rp 2.000 Jadi Rp 912.000 per Gram – Selasa (12/10)

Volume Perdagangan Terbatas, Dolar AS Bertahan Menguat

Dolar AS bertahan menguat versus rival-rivalnya sejauh ini, di tengah terbatasnya volume perdagangan karena pasar keuangan AS libur Columbus Day. Hingga pukul 22:28 WIB, Senin (11/10), Indeks Dolar AS terpantau menguat 0.10% di kisaran level 94.20. Adapun pada akhir perdagangan Jumat (08/10), Indeks Dolar tergelincir 0.10% ke level 94.10 setelah publikasi laporan tenaga kerja AS.… Lanjutkan membaca Volume Perdagangan Terbatas, Dolar AS Bertahan Menguat

IHSG Melemah 22 Poin, Investor Asing Masih Catat Net Buy

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah hari ini, meski investor asing mencatat net buy Rp 903,72 miliar di seluruh pasar. IHSG turun 22,07 poin atau 0,34% ke 6.459,69 pada akhir perdagangan Senin (11/10). Sepanjang hari ini indeks bergerak di rentang 6451,68 – 6506,09. Saham dengan net buy terbesar investor asing adalah PT Bank Rakyat Indonesia Tbk… Lanjutkan membaca IHSG Melemah 22 Poin, Investor Asing Masih Catat Net Buy

Rupiah Spot Menguat 15 Poin ke Rp 14.207,5 per Dolar AS – Senin (11/10)

Mengawali perdagangan pekan ini, rupiah menguat di hadapan dolar Amerika Serikat (AS) sejalan dengan mayoritas mata uang Asia. Mengutip Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot menguat 15 poin atau 0.11% pada penutupan perdagangan Senin (11/10). Ini membawa rupiah parkir di level Rp 14.207,5 per dolar AS. Sementara itu, kurs referensi Jisdor (Jakarta Interbank Spot… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Menguat 15 Poin ke Rp 14.207,5 per Dolar AS – Senin (11/10)

Gold Lesu Pasca NFP; Euro Masih Rentan Bearish

Sepi katalis pada hari ini, Senin (11/10). Volume perdagangan cenderung rendah karena pasar keuangan AS libur dalam rangka Columbus Day. Gold (XAU/USD) terlihat lesu setelah menanjak ke 1781.30 pada perdagangan Jumat (08/10). Euro terpantau stabil, namun bias jangka pendek masih negatif. Sementara Pound Inggris berupaya melanjutkan penguatan terhadap dolar AS. Hingga pukul 15:59 WIB, XAU/USD… Lanjutkan membaca Gold Lesu Pasca NFP; Euro Masih Rentan Bearish

Harga Emas 24 Karat Antam Masih di Rp 914.000 per Gram – Senin (11/10)

Harga emas batangan 24 karat keluaran PT Aneka Tambang Tbk (Antam) pada Senin (11/10), tercatat stabil atau masih sama seperti posisi sebelumnya. Mengutip Logam Mulia, harga pecahan satu gram emas Antam ada di Rp 914.000. Harga tersebut tidak bergeser dari harga Minggu (10/10). Harga jual kembali (buyback) berada di posisi Rp 803.000 per gram. Harga… Lanjutkan membaca Harga Emas 24 Karat Antam Masih di Rp 914.000 per Gram – Senin (11/10)

Data Tenaga Kerja AS: NFP meleset dari ekspektasi, tapi upah meningkat

Dolar terkoreksi terhadap beberapa mata uang utama lainnya pada hari ini, Jumat (08/10), usai rilis laporan ketenagakerjaan AS. Hingga pukul 21:33 WIB, Indeks Dolar terpantau melemah 0.16% di kisaran level 94.05. Adapun pada perdagangan Kamis (07/10), Indeks Dolar ditutup turun tipis 0.04% ke posisi 94.20. Biro Statistik Tenaga Kerja AS merilis beberapa data terbaru pada… Lanjutkan membaca Data Tenaga Kerja AS: NFP meleset dari ekspektasi, tapi upah meningkat

IHSG Naik 65 Poin, Investor Asing Borong Saham Bank BBRI, BBCA, dan BMRI

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona hijau pada akhir perdagangan pekan ini. Investor asing mencatat net buy atau beli bersih saham senilai sekitar Rp 2,41 triliun di seluruh pasar. IHSG menguat 1,02% atau 65,37 poin ke 6.481,77 pada penutupan perdagangan Jumat (08/10) di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sepanjang hari ini indeks bergerak di rentang… Lanjutkan membaca IHSG Naik 65 Poin, Investor Asing Borong Saham Bank BBRI, BBCA, dan BMRI