IHSG Berlanjut Melemah 13,68 Poin; Investor Asing Jual Saham BBCA, BBRI, ASII

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berlanjut melemah pada Rabu (15/3). Namun, penurunannya tidak setajam kemarin. Sementara itu, investor asing mencatat net buy Rp 1,31 triliun di seluruh pasar hingga penutupan perdagangan. Tapi, net buy asing ini terjadi di pasar negosiasi. Menurut data RTI, iotal net buy asing di pasar nonreguler mencapai Rp 1,86 triliun. Sementara di pasar reguler, investor asing mencatat net… Lanjutkan membaca IHSG Berlanjut Melemah 13,68 Poin; Investor Asing Jual Saham BBCA, BBRI, ASII

Rupiah Spot Menguat Tipis 3,5 Poin ke Level Rp 15.381,5 per Dolar AS – Rabu (15/3)

Rupiah menguat terhadap dolar AS pada perdagangan Rabu (15/3), meskipun dengan kenaikan yang tipis. Pergerakan rupiah sejalan dengan mayoritas mata uang di kawasan Asia yang juga terapresiasi terhadap dolar AS. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup menguat 3,5 poin atau 0,02% ke level Rp 15.381,5 per dolar AS. Kurs referensi Jisdor… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Menguat Tipis 3,5 Poin ke Level Rp 15.381,5 per Dolar AS – Rabu (15/3)

Harga Emas Antam Turun Rp 10.000 Jadi Rp 1.054.000 per Gram – Rabu (15/3)

Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) turun hari ini, Rabu (15/3). Begitu pula dengan harga jual kembali (buyback), menyusul melemahnya harga emas di pasar spot pada perdagangan Selasa (14/3). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram berada di posisi Rp 1.054.000. Harga emas Antam itu turun Rp 10.000 dari… Lanjutkan membaca Harga Emas Antam Turun Rp 10.000 Jadi Rp 1.054.000 per Gram – Rabu (15/3)

Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Inflasi AS

Dolar terpantau stabil versus major currencies untuk sementara ini, usai rilis data inflasi AS di sesi New York pada Selasa (14/3). Data itu menunjukkan bahwa inflasi AS masih tetap tinggi, tapi dengan kecenderungan menurun. Hingga pukul 21:51 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat naik 0.08% di… Lanjutkan membaca Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Inflasi AS

EUR/USD: Masih berisiko bullish. Awasi level 1.0717

Euro bergerak stabil terhadap Dolar AS untuk sementara ini. Tapi masih dengan kecenderungan yang berisiko bullish, di tengah kekhawatiran pasar pada gejolak perbankan AS yang menyebabkan USD terjungkal tajam kemarin. Hingga pukul 20:24 WIB, Selasa (14/3), EUR/USD terpantau turun tipis 0.02 persen di kisaran level 1.0728. Dari chart H1 di atas, bias dalam jangka pendek… Lanjutkan membaca EUR/USD: Masih berisiko bullish. Awasi level 1.0717

IHSG Tumbang 145 Poin; Asing Catat Net Sell Lebih Rp 1 Triliun dan Lepas Saham BMRI, BBCA, BBRI

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) anjlok tajam pada Selasa (14/3), seiring aksi jual investor asing yang mencatatkan net sell Rp 1,33 triliun di seluruh pasar. Tren aksi jual (sell-off) melanda saham-saham bank. Tidak hanya di pasar saham lokal dan regional, tapi juga terjadi di seluruh dunia menyusul krisis perbankan AS setelah kolapsnya Silicon Valley Bank… Lanjutkan membaca IHSG Tumbang 145 Poin; Asing Catat Net Sell Lebih Rp 1 Triliun dan Lepas Saham BMRI, BBCA, BBRI

Rupiah Spot Melemah 8,5 Poin ke Level Rp 15.385 per Dolar AS – Selasa (14/3)

Rupiah kurang bertenaga pada hari ini, Selasa (14/3), sejalan dengan mayoritas mata uang di kawasan Asia yang juga melemah di hadapan dolar AS. Sementara itu, pelaku pasar tengah bersiap menantikan data inflasi AS yang akan dirilis malam ini pukul 19:30 WIB. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup melemah 8,5 poin atau… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Melemah 8,5 Poin ke Level Rp 15.385 per Dolar AS – Selasa (14/3)

Harga Emas Antam Naik Rp 10.000 Jadi Rp 1.064.000 per Gram – Selasa (14/3)

Harga emas batangan 24 karat bersertifikat PT Aneka Tambang Tbk (Antam) naik lumayan signifikan hari ini, Selasa (14/3). Begitu pula dengan harga jual kembali (buyback), menyusul melonjaknya harga emas di pasar spot pada perdagangan Senin (13/3). Mengutip situs Logam Mulia, harga pecahan satu gram berada di posisi Rp 1.064.000. Harga emas Antam itu naik Rp… Lanjutkan membaca Harga Emas Antam Naik Rp 10.000 Jadi Rp 1.064.000 per Gram – Selasa (14/3)

Dolar Berlanjut Melemah Menyusul Gejolak Perbankan AS

Dolar berlanjut melemah terhadap major currencies pada hari ini, Senin (13/3), di tengah tekanan yang membebani menyusul gejolak perbankan di AS. Gejolak itu menyebabkan investor mempertanyakan kebijakan suku bunga Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed). Hingga pukul 22:49 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau melemah 0.89%… Lanjutkan membaca Dolar Berlanjut Melemah Menyusul Gejolak Perbankan AS

EUR/USD: Bias jangka pendek positif. Awasi level 1.0700

Mata uang Euro menguat tajam terhadap Dolar AS, menyusul terbentuknya gap yang lebih tinggi di awal perdagangan pada hari ini, Senin (13/3). Sementara itu, outlook dalam jangka pendek sekarang berubah menjadi positif. Hingga pukul 20:25 WIB, EUR/USD terpantau menguat 0.70% di kisaran level 1.0713. Dari chart H1 di atas, terlihat bahwa bias dalam jangka pendek… Lanjutkan membaca EUR/USD: Bias jangka pendek positif. Awasi level 1.0700