CPI Zona Euro 6.9% YoY di Bulan Maret, Core CPI 5.7% YoY; Euro Cenderung Stabil Versus Dolar AS

Sempat terjungkal di sesi Eropa usai rilis data inflasi Zona Euro pada hari ini, Rabu (19/4). Tapi kemudian mata uang Euro bergerak naik mengikis pelemahan terhadap Dolar AS di sesi New York. Hingga pukul 21:45 WIB, EUR/USD terpantau turun tipis 0.04% di kisaran level 1.0966. Dari chart H1, outlook dalam jangka pendek masih cenderung netral… Lanjutkan membaca CPI Zona Euro 6.9% YoY di Bulan Maret, Core CPI 5.7% YoY; Euro Cenderung Stabil Versus Dolar AS

Dolar AS Stabil di Sesi New York – Selasa (21/3), Pasar Menunggu Putusan The Fed

Dolar AS masih bergerak cukup stabil untuk sementara ini, meski masih tercatat melemah di awal perdagangan sesi New York, Selasa (21/3). Sementara itu, pasar sedang menunggu pengumuman keputusan kebijakan moneter Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) yang akan digelar Kamis (22/3) dini hari pukul 01:00 WIB. Hingga pukul 23:19 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili… Lanjutkan membaca Dolar AS Stabil di Sesi New York – Selasa (21/3), Pasar Menunggu Putusan The Fed

Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Inflasi AS

Dolar terpantau stabil versus major currencies untuk sementara ini, usai rilis data inflasi AS di sesi New York pada Selasa (14/3). Data itu menunjukkan bahwa inflasi AS masih tetap tinggi, tapi dengan kecenderungan menurun. Hingga pukul 21:51 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya tercatat naik 0.08% di… Lanjutkan membaca Dolar Masih Stabil Usai Rilis Data Inflasi AS

Dolar AS Stabil, Pasar Menanti Keputusan Beberapa Bank Sentral Pekan Ini

Dolar AS terpantau bergerak cukup stabil dengan rentang yang terbatas di tengah minimnya data ekonomi pada hari ini, Senin (30/1). Sementara itu, investor bersiap menunggu keputusan beberapa bank sentral utama pada pekan ini. Antara lain, Federal Reserve (The Fed/bank sentral AS), European Central Bank (ECB/bank sentral Uni Eropa) dan Bank of England (BoE/bank sentral Inggris).… Lanjutkan membaca Dolar AS Stabil, Pasar Menanti Keputusan Beberapa Bank Sentral Pekan Ini

Dolar Stabil Setelah Rilis Beberapa Data AS, Pasar Menanti Putusan The Fed

Sempat menguat, Dolar masih terlihat cukup stabil usai rilis beberapa data AS di sesi New York hari ini, Jumat (27/1). Sementara itu, pelaku pasar cenderung mengalihkan fokus pada pengumuman keputusan kebijakan moneter Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) yang akan digelar pekan depan. Hingga pukul 22:38 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap… Lanjutkan membaca Dolar Stabil Setelah Rilis Beberapa Data AS, Pasar Menanti Putusan The Fed

Dolar AS Masih Cukup Stabil, Pasar Menanti Putusan The Fed Pekan Depan

Dolar AS sempat menguat dan kemudian merosot pada perdagangan Rabu (25/1), tapi selanjutnya bergerak cukup stabil versus major currencies. Pelaku pasar cenderung berhati-hati dalam beberapa hari terakhir, menjelang putusan kebijakan moneter Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) yang akan digelar pekan depan. Hingga pukul 23:19 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kinerja USD terhadap beberapa… Lanjutkan membaca Dolar AS Masih Cukup Stabil, Pasar Menanti Putusan The Fed Pekan Depan

Dolar Stabil di Level Terendah 7 Bulan, Pasar Fokus Data Inflasi AS

Dolar masih bergerak cukup stabil di sesi New York pada hari ini, Rabu (11/1), tak jauh dari level terendah 7 bulan. Perhatian pasar sekarang tertuju pada data inflasi AS yang akan dirilis besok atau Kamis (12/1). Hingga pukul 21:17 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap beberapa mata uang utama lainnya terpantau menguat… Lanjutkan membaca Dolar Stabil di Level Terendah 7 Bulan, Pasar Fokus Data Inflasi AS

Dolar AS Bergerak Cukup Stabil di Sesi New York Hari Ini, Selasa (10/1)

Dolar AS terpantau bergerak cukup stabil dari sejak sesi Asia hingga sesi New York pada perdagangan Selasa (10/1), berada tak jauh dari kisaran level terendah 7 bulan versus beberapa mata uang utama lainnya. Hingga pukul 21:57 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap major currencies tercatat menguat tipis 0.03% di kisaran level 103.20.… Lanjutkan membaca Dolar AS Bergerak Cukup Stabil di Sesi New York Hari Ini, Selasa (10/1)

Dolar AS Stabil Pada Perdagangan Awal 2023, Beberapa Negara Masih Libur

Dolar AS masih terpantau stagnan pada hari ini, Senin (2/1/2023), berada di kisaran level terendah 6 bulan versus beberapa mata uang utama lainnya. Tiga pekan sebelumnya Dolar AS mengalami tekanan karena pasar berspekulasi bahwa siklus pengetatan Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) kemungkinan akan segera berakhir. Hingga pukul 21:36 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili… Lanjutkan membaca Dolar AS Stabil Pada Perdagangan Awal 2023, Beberapa Negara Masih Libur

Dolar Stabil Usai Rilis Data Core PCE Price Index AS

Dolar bergerak relatif cukup stabil pada perdagangan Jumat (23/12), setelah rilis data AS. Sementara itu, volume perdagangan cenderung terbatas menjelang Natal dan Tahun Baru 2023. Ini karena sebagian besar pelaku pasar telah melikuidasi sebagian asetnya untuk bersiap menyambut libur panjang. Hingga pukul 21:16 WIB, Indeks Dolar AS yang mewakili kekuatan USD terhadap beberapa mata uang… Lanjutkan membaca Dolar Stabil Usai Rilis Data Core PCE Price Index AS