EUR/USD: Turun tajam. Waspadai respons buyers dari kisaran 1.0826

Euro melemah tajam di hadapan Dolar AS pada perdagangan Senin (10/4), di tengah minimnya katalis atau data ekonomi karena sebagian besar pasar saham dan finansial global masih libur untuk perayaan Paskah.

Hingga pukul 21:32 WIB, EUR/USD terpantau turun 0.61% di kisaran level 1.0832.

EUR/USD – TIME FRAME H1

Dari chart H1 di atas, bias dalam jangka pendek menjadi negatif pada hari ini. Risiko bearish untuk mengincar 1.0826 (S3 Daily) masih terbuka selama EUR/USD bergerak di bawah 1.0851 (S2 Daily). Namun, sebaiknya waspadai pula respons buyers dari kisaran harga tersebut.

Rekomendasi/Trading Plan (DISCLAIMER ON):

  • BUY LIMIT 1.0826/21, TARGET 1.0870, STOP LOSS/CUT LOSS 1.0796, TRAILING STOP PER 20 PIPS (200 POINTS)

Tinggalkan komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *