Outlook Sesi New York Jumat (17/12): Harga emas lanjut menguat, Pound terkoreksi

Sempat berupaya melanjutkan penguatan yang cukup tajam kemarin, Pound dan Euro berbalik melemah pada hari ini, Jumat (17/12). Sementara, harga emas (Gold) masih bertahan menguat. Hingga pukul 22:34 WIB, GBP/USD terpantau turun 0.36 persen di kisaran 1.3271. EUR/USD turun 0.37 persen di posisi 1.1287. Gold (XAU/USD) tercatat menguat 0.50 persen di kisaran level 1808.09. GBP/USD:… Lanjutkan membaca Outlook Sesi New York Jumat (17/12): Harga emas lanjut menguat, Pound terkoreksi

Melonjak Naik Kemarin, Indeks Dolar Terkoreksi Lagi

Dolar AS sempat melompat tajam versus beberapa mata uang utama lainnya pada perdagangan kemarin, namun kemudian berbalik arah dan kembali melemah. Volatilitas pasar mata uang terjadi setelah pernyataan hawkish dari ketua The Fed Jerome Powell. Powell mengatakan pada Selasa (30/11) bahwa The Fed akan membahas penyelesaian pengurangan pembelian aset yang lebih cepat dari perkiraan. Pernyataan… Lanjutkan membaca Melonjak Naik Kemarin, Indeks Dolar Terkoreksi Lagi

IHSG Terkoreksi 38,46 Poin, Investor Asing Masih Net Buy

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona merah pada hari ini, Senin (1/11). Namun, investor asing masih membukukan beli bersih saham. Net buy asing Rp 212,77 miliar di pasar reguler dan net sell Rp 131,23 miliar di pasar negosiasi. Secara total, investor asing mencatat net buy Rp 81,54 miliar di seluruh pasar. IHSG ditutup turun 0,58% atau… Lanjutkan membaca IHSG Terkoreksi 38,46 Poin, Investor Asing Masih Net Buy

Gold Menguat, Euro Stabil, Pound Terkoreksi

Harga emas bergerak menguat di sesi Eropa hari ini, Rabu (20/10), tapi kenaikannya masih terbatas. Sementara itu, Euro terlihat stabil. Sedangkan, Pound terkoreksi setelah tak bisa mempertahankan posisi di atas 1.3818 (R1 Weekly). Hingga pukul 18:07 WIB, Gold (XAU/USD) terpantau menguat 0.69% di kisaran 1781.11. EUR/USD naik tipis 0.02% di posisi 1.1635 dan GBP/USD turun… Lanjutkan membaca Gold Menguat, Euro Stabil, Pound Terkoreksi