IHSG Rebound 64 Poin; Bursa Asia Cerah Setelah RBA Naikkan Suku Bunga

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil rebound pada hari ini, Selasa (5/7), setelah turun selama 6 hari perdagangan beruntun. Mayoritas pasar saham Asia cerah hari ini menyusul langkah kebijakan Reserve Bank of Australia (bank sentral Australia/RBA) yang kembali menaikkan suku bunga acuan guna menekan inflasi yang masih tinggi. Kenaikan tersebut menjadi yang ketiga kali secara… Lanjutkan membaca IHSG Rebound 64 Poin; Bursa Asia Cerah Setelah RBA Naikkan Suku Bunga

Emas Masih Kurang Tenaga untuk Perpanjang Rebound

Harga emas di pasar spot sepertinya kekurangan tenaga untuk memperpanjang rebound yang dicetak 2 hari sebelumnya, di tengah kekhawatiran pasar akan resesi global. Outlook jangka pendek masih cenderung netral untuk sementara ini. Hingga pukul 21:14 WIB, harga emas (XAU/USD) terpantau melemah 0.96% di kisaran level 1839.17. Seperti yang terlihat pada chart di atas, harga emas… Lanjutkan membaca Emas Masih Kurang Tenaga untuk Perpanjang Rebound

GBP/USD Rebound Usai Putusan Kebijakan BoE; Bias Jangka Pendek Masih Negatif

GBP/USD berupaya memperpanjang rebound pada hari ini, Kamis (16/6), menyusul putusan Bank of England (bank sentral Inggris/BoE) menaikkan suku bunga ke level 1.25% dari sebelumnya 1.00%. Kenaikan ini sesuai dengan ekspektasi pasar. Akan tetapi, bias jangka pendek GBP/USD masih tetap negatif sejauh ini. Kecuali apabila harga mampu bergerak naik menembus kurva MA-200 (H1) untuk menetralisir… Lanjutkan membaca GBP/USD Rebound Usai Putusan Kebijakan BoE; Bias Jangka Pendek Masih Negatif

Dolar Perpanjang Rebound Setelah Rilis Data AS

Dolar AS memperpanjang rebound sehari sebelumnya pada perdagangan di sesi New York, Rabu (1/6), ditopang data ekonomi yang menunjukkan hasil positif. Sementara itu, mata uang Euro mendapat tekanan menyusul meningkatnya inflasi Zona Euro yang menumbuhkan kekhawatiran investor atas pemulihan ekonomi di kawasan tersebut. Hingga pukul 23:16 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD terhadap… Lanjutkan membaca Dolar Perpanjang Rebound Setelah Rilis Data AS

Rebound di Akhir Pekan, Rupiah Menguat ke Level Rp 14.642 per Dolar AS

Rupiah tampil berotot pada hari ini, Jumat (20/5), sejalan dengan pergerakan mayoritas mata uang Asia terhadap dolar AS. Rupiah rebound dengan rentang yang cukup signifikan, setelah tergelincir selama dua hari berturut-turut sebelumnya. Pengamat mengatakan, penguatan rupiah kali ini tak lepas dari melemahnya indeks dolar AS yang turun tajam 1,0% pada perdagangan Kamis (19/5). Berdasarkan data… Lanjutkan membaca Rebound di Akhir Pekan, Rupiah Menguat ke Level Rp 14.642 per Dolar AS

Reli Dolar AS Mereda, Harga Emas Rebound

Dolar AS terlihat mengambil jeda pada perdagangan Jumat (29/4), setelah membukukan reli 6 hari beruntun yang mencetak level tertinggi 20 tahun versus mata uang utama rival-rivalnya. Pelaku pasar mengambil peluang ini. Harga emas (XAU/USD) di pasar spot bergerak naik memperpanjang rebound dari kisaran 1872.20 (Low 28 April). Hingga pukul 19:08 WIB, XAU/USD terpantau menguat 1.04%… Lanjutkan membaca Reli Dolar AS Mereda, Harga Emas Rebound

IHSG Rebound 73 Poin, Investor Asing Beli Saham KEEN, BBNI & TLKM

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berhasil rebound dari pelemahan sehari sebelumnya pada perdagangan Selasa (15/2). Sementara itu, investor asing mencatat net buy Rp 968,01 miliar di seluruh pasar. IHSG ditutup naik 1,08% atau 73,01 poin ke level 6.807,50 hingga akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Penguatan IHSG hari ini ditopang oleh sembilan indeks sektoral yang… Lanjutkan membaca IHSG Rebound 73 Poin, Investor Asing Beli Saham KEEN, BBNI & TLKM

IHSG Rebound 32,65 Poin, Investor Asing Beli Saham TLKM, BBNI & NETV

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) parkir di zona hijau pada akhir perdagangan Kamis (26/1), setelah terpuruk dua hari beruntun sebelumnya. Meski menguat, investor asing mencatat net sell Rp 60,24 miliar di seluruh pasar. IHSG ditutup naik 0,50% atau 32,65 poin ke 6.600,82 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sepanjang hari ini indeks bergerak… Lanjutkan membaca IHSG Rebound 32,65 Poin, Investor Asing Beli Saham TLKM, BBNI & NETV

Rupiah Spot Rebound 29 Poin ke Rp 14.294,5 per Dolar AS – Kamis (13/1)

Rupiah berhasil rebound dari pelemahan 2 hari beruntun terhadap dolar AS pada perdagangan hari ini, Kamis (13/1). Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot ditutup terapresiasi 0.20 persen atau 29 poin ke posisi Rp 14.294,5 per dolar AS. Sepanjang hari ini rupiah bergerak di rentang 14.294,50 – 14.326,10. Sementara itu, kurs referensi Jisdor… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Rebound 29 Poin ke Rp 14.294,5 per Dolar AS – Kamis (13/1)

Rupiah Spot Rebound 40 Poin ke Level Rp 14.350,5 per Dolar AS – Jumat (7/1)

Rupiah berhasil rebound dari pelemahan 4 hari beruntun terhadap dolar AS pada perdagangan Jumat (7/1). Kali ini rupiah menjadi mata uang yang terapresiasi paling tinggi di antara mata uang Asia lainnya. Berdasarkan data Bloomberg, nilai tukar rupiah di pasar spot menguat 0.28 persen atau 40,5 poin ke Rp 14.350,5 per dolar AS pada penutupan perdagangan.… Lanjutkan membaca Rupiah Spot Rebound 40 Poin ke Level Rp 14.350,5 per Dolar AS – Jumat (7/1)