Merosot 107 Poin di Awal November, Rupiah Spot Parkir di Rp 14.247,5 per Dolar AS – Senin (1/11)

Mengawali bulan November 2021, rupiah merosot di hadapan dolar Amerika Serikat (AS) pada hari ini, Senin (1/11). Rupiah juga memimpin pelemahan mayoritas mata uang Asia. Pengamat mengatakan, tren harga komoditas mulai menurun. Sehingga, rupiah jadi ikut melemah. Selain itu, ekspektasi pengetatan moneter Federal Reserve (The Fed/bank sentral AS) masih jadi salah satu faktor yang membebani mata… Lanjutkan membaca Merosot 107 Poin di Awal November, Rupiah Spot Parkir di Rp 14.247,5 per Dolar AS – Senin (1/11)