Dolar Cetak Level Tertinggi 20 Tahun Terdongkrak Dovish BOJ

Dolar AS melanjutkan reli terhadap beberapa mata uang utama lainnya pada hari ini, Kamis (28/4). Dolar ditopang oleh kebijakan dovish bank sentral Jepang (Bank of Japan/BOJ) yang mengirim JPY ke level terlemah sejak 2002. Sementara Euro merosot ke level terendah lima tahun di tengah kekhawatiran pertumbuhan di wilayah Uni Eropa. Hingga pukul 22:25 WIB, Indeks… Lanjutkan membaca Dolar Cetak Level Tertinggi 20 Tahun Terdongkrak Dovish BOJ

Indeks Dolar Terkoreksi, Tapi USD/JPY Cetak Level Tertinggi 5 Tahun

Dolar AS masih bergerak melemah terhadap beberapa mata uang utama lainnya di awal perdagangan sesi New York, Senin (14/3). Namun, USD/JPY melaju ke level tertinggi 5 tahun, menjelang putusan kebijakan Federal Reserve (bank sentral AS/The Fed) pekan ini. Hingga pukul 21:45 WIB, Indeks Dolar AS yang mengukur kekuatan USD versus sejumlah mata uang utama lainnya… Lanjutkan membaca Indeks Dolar Terkoreksi, Tapi USD/JPY Cetak Level Tertinggi 5 Tahun

IHSG Cetak Rekor Lagi, Investor Asing Beli Saham ARTO, BBRI & BBNI

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) kembali mencetak penutupan tertinggi sepanjang sejarah pada perdagangan Jumat (18/2). Sementara itu, investor asing mencatat net buy Rp 792,69 miliar di seluruh pasar. IHSG ditutup menguat 0,84% atau 57,70 poin ke level 6.892,82 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Sehingga, dalam sepekan IHSG menguat 1,13%. Sembilan indeks sektoral… Lanjutkan membaca IHSG Cetak Rekor Lagi, Investor Asing Beli Saham ARTO, BBRI & BBNI

Dolar AS Terkoreksi Setelah Cetak Level Tertinggi 2022

Dolar AS terkoreksi pada hari ini, Senin (31/1), mengikis sebagian penguatan pekan lalu. Sementara itu, fokus investor beralih ke beberapa bank sentral yang akan mengumumkan keputusan kebijakannya. Antara lain, Reserve Bank of Australia (RBA), Bank of England (BoE) dan European Central Bank (ECB). Hingga pukul 21:50 WIB, Indeks Dolar AS terpantau melemah 0.29 persen di… Lanjutkan membaca Dolar AS Terkoreksi Setelah Cetak Level Tertinggi 2022