IHSG Menguat 40 Poin; Investor Asing Borong Saham BBRI, BBCA, ANTM

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) bangkit dengan penguatan yang cukup tajam pada hari ini, Selasa (11/4), setelah tergelincir sehari sebelumnya. Sementara itu, investor asing membukukan net buy senilai sekitar Rp 591,35 miliar di seluruh pasar. Saham terbanyak yang diborong asing kali ini adalah BBRI, BBCA dan ANTM. IHSG menguat 40,08 poin atau 0,59% ke level… Lanjutkan membaca IHSG Menguat 40 Poin; Investor Asing Borong Saham BBRI, BBCA, ANTM

Proyeksi Fibo Retracement Saham ANTM Apabila Mampu Perpanjang Rebound

Saham ANTM (Aneka Tambang Tbk.) ditutup menguat tajam pada perdagangan hari ini, Selasa (19/7), yakni 6,09% atau 95 poin ke level Rp 1655 per saham. Sebagai catatan, di sepanjang Juli 2022 saham ANTM telah tergerus 8,06% dari level Rp 1820/saham. Tapi peluang untuk mengikis pelemahan di bulan Juli menjadi terbuka setelah berhasil rebound pada hari… Lanjutkan membaca Proyeksi Fibo Retracement Saham ANTM Apabila Mampu Perpanjang Rebound

IHSG Naik 76,83 Poin; Asing Incar Saham ADRO, ANTM, GOTO

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat tajam hari ini, Selasa (19/7). Sementara itu, investor asing terpantau mengincar saham ADRO, ANTM dan GOTO yang masing-masing naik 5,73%, 6,09% dan 1,34%. IHSG naik 76,83 poin atau 1,15% ke 6.736,09 pada akhir perdagangan, ditopang penguatan seluruh indeks sektoral di Bursa Efek Indonesia. Sektor yang naik paling tinggi adalah… Lanjutkan membaca IHSG Naik 76,83 Poin; Asing Incar Saham ADRO, ANTM, GOTO

IHSG Naik 47 Poin; Investor Asing Beli Saham TLKM dan ANTM

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menghijau pada perdagangan Senin (28/3) dan ditutup nyaris menyentuh kembali rekor tertinggi. IHSG ditutup naik 47,07 poin atau bertambah 0.67 persen ke level 7049,60. Nilai transaksi mencapai sekitar Rp 14 triliun. Investor asing mencatat pembelian bersih Rp 857,92 miliar di seluruh pasar. Dengan rincian, sebesar Rp 742,7 miliar di pasar… Lanjutkan membaca IHSG Naik 47 Poin; Investor Asing Beli Saham TLKM dan ANTM

IHSG Bertambah 59,57 Poin, Investor Asing Beli Saham ANTM, ASII & INCO

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melanjutkan tren positif pada hari ini, Kamis (10/3), di tengah kembalinya aksi beli investor asing yang mencatatkan net buy senilai Rp 200,15 miliar di seluruh pasar. IHSG naik 0,87% atau bertambah 59,57 poin ke level 6.924,01 pada akhir perdagangan di Bursa Efek Indonesia (BEI). Delapan indeks sektoral menghijau hari ini… Lanjutkan membaca IHSG Bertambah 59,57 Poin, Investor Asing Beli Saham ANTM, ASII & INCO

IHSG Tergelincir 10 Poin, Investor Asing Jual Saham BUKA, SMMA dan ANTM

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) tergelincir ke zona merah hari ini, meskipun investor asing mencatat net buy Rp 248,46 miliar di seluruh pasar.  IHSG turun 10,19 poin atau 0,15% ke level 6.691.125 pada akhir perdagangan Senin (10/1). Sepanjang hari ini indeks bergerak di rentang 6689,28 – 6725,02. Enam indeks sektoral menekan IHSG. Sektor yang terkoreksi paling… Lanjutkan membaca IHSG Tergelincir 10 Poin, Investor Asing Jual Saham BUKA, SMMA dan ANTM