Emas Berupaya Bangkit dari Pelemahan 3 Hari Beruntun

Emas berupaya bangkit di sesi New York hari ini, Jumat (16/9), setelah merosot selama 3 hari berturut-turut di tengah ekspektasi kenaikan suku bunga The Fed pekan depan.

Hingga pukul 21:35 WIB, harga emas di pasar spot (XAU/USD) terpantau menguat 0.79% di kisaran level 1678.20.

XAU/USD Time Frame H1

Dari chart H1 di atas, harga emas sempat turun menyentuh 1658.01 (S3 Weekly). Sehingga, target mingguan telah terpenuhi. Kondisi teknikal ini biasanya justru memperbesar risiko terjadinya recovery. Tapi skenario recovery juga bisa jadi kesempatan yang baik untuk mencari posisi sell yang baru dengan Stop Loss yang ketat.

Tinggalkan komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *